Surat Permohonan Pembelajaran Jarak Jauh
SURAT PERMOHONAN PEMBELAJARAN JARAK JAUH
Kepada Yang Terhormat:.....
C.q. Kepala ......
Di ......
Assalamu’alaikum Wr Wb.
Yang bertandatangan di bawah ini :
Nama :
Tempat/Tgl :
Alamat :
Jabatan :
Baca: Contoh Surat Pernyataan Siswa Melanggar Peraturan Sekolah
Karena konflik yayasan, dengan ini kami mohon ijin kiranya siswa kelas Delapan dan Sembilan diperkenankan mengikuti Pembelajaran Jarak Jauh dari gedung MTS yang berada di dusun Mangaran desa Sukamakmur sehingga untuk sementara waktu. sebagai konsekuensinya, kami berkomitmen untuk:
Baca: Contoh Surat Pemberitahuan dan Surat Ijin Perkemahan Sabtu Malam Minggu (Persami)
- Menjamin anak kami melakukan proses pembelajaran
- Melakukan pengawasan dan pembinaan maksimal dengan penuh tanggung jawab
- Memenuhi segala kewajiban administrasi dan pembiayaan sebagaimana ketetapan Pondok
- Menanggung semua pengeluaran biaya pribadi sebagai dampak pembelajaran jarak jauh (seperti:Laptop/HP, paket Data/Internet, Pulsa).
Demikian permohonan surat permohonan pembelajaran jarak jauh kami sampaikan, atas perhatiannya terima kasih.
Wassalamu’alaikum Wr Wb
Jember, 15 November 2022
(Nama Lengkap)
Post a Comment for "Surat Permohonan Pembelajaran Jarak Jauh"