Cari Ikan di Genangan Air Saat Musim Panen 🐟
Cari Ikan di Genangan Air Saat Musim Panen |
Pada musim kemarau panjang banyak parit dan kubangan yang volume airnya berkurang banyak sehingga banyak lumpur.
Kami melihat keadaan itu langsung menghampiri dan mengaduk-aduk air yang berlumpur selama kurang lebih Sepuluh sampai Tiga Puluh menit.
Lumpur dan air sudah menyatu berwarna Hitam Kecoklatan, dengan kondisi itulah ikan-ikan mulai nampak mengapung dan berlarian di atas Lumpur.
Ikan Wader, ikan Nila, ikan Lele dan ikan Sidat mulai nampak berlarian dan kami mulai berebut menangkapnya.
Kebahagiaan mencari ikan di genangan air saat panen di musim kemarau itulah menjadi kenangan terindah bersama teman kecilku.
Berikut video ikan hasil mencari di genangan air.
Post a Comment for "Cari Ikan di Genangan Air Saat Musim Panen 🐟 "